5/11/09

Membuat Daftar Isi Postingan Blog


Ada beberapa cara untuk membuat daftar isi blog ini, dan saungweb akan coba berbagi info tentang cara mudah Membuat Daftar Isi Postingan Blog yang pernah dilakukan setelah mencari beberapa referensi dari blognya sobat Marcellino dll. Nah hasil dari semua itu setelah dipraktekan bisa dilihat di Daftar Isi blog ini.

Kita bisa menampilkan semua postingan maupun hanya beberapa saja. Ok.... langsung aja meluncur.. tanpa bla..bla..bla..toh keuntungan memasang daftar isi.. pasti dah tahu semua.. ya kan ???.

Bagi yang berminat langkahnya .. seperti ini :

  1. Masuk dulu ke acount blogger sobat , lalu pilih Layout , terus Klik Edit html.
  2. Backup dulu templatnya, siapa tahu nanti malah amburadul, Sok atuh klik Download Template Lengkap
  3. Beri tanda centang.. eh contreng pada tulisan Expand Widget Template. Tunggu beberapa saat.
  4. Cari kode seperti ini ( ada di bagian body )

<b:include data='post' name='post'/>

5. Kalau dah ketemu , silahkan hapus dan diganti dengan kode seperti ini

6. Simpan template Sobat.

7. Selanjutnya masuk ke Page Element , klik Add Gadget sesuai tempat yang diinginkan.

8. Pilih mode HTML/JavaScript .. dan masukan kode berikut ini :

<a href="http://Saungweb.blogspot.com/search?max-results=300">Daftar Isi&raquo;</a>

  1. Ganti Nama Saungweb dengan nama blog sobat, dan angka 300 adalah jumlah artikel yang akan ditampilkan..tentu kita bisa merubahnya sesuai keinginan sendiri.. gitu lho..
  2. Klik Save Template.
  3. Selesai…. Lihat hasilnya... horeee.. sekarang ...aku punya Daftar Isi .
  4. Jika masih belum puas dengan tampilannya.. silahkan oprek lagi,, apakah mau merubah jenis , size , warna hurup atau background , dengan merubah kode yang ini ( no 5 di atas ).
    <div style="padding:6px 0 6px 5px;border-right:1px solid #ccc;border-bottom:1px solid #ccc;margin-bottom:2px;background:#EAE9E9;">

Selamat mencoba, jika masih ada yang kurang atau punya pengalaman yang lebih simple lagi.. masukan aja di komentar.... Insya Allah amal yang tidak terasa.. asal ikhlas membantu sesama..


  1. Thanks telah mampir, yo kita saling vote dan comment..
  2. Bila berkenan tolong bagikan dengan tombol share di atas.
  3. Gratis langganan artikel blog ini, silahkan klik Disini, atau masukan email disidebar yg telah disediakan

Sobat sedang membaca artikel Membuat Daftar Isi Postingan Blog, bila berkenan silahkan share artikel ini dengan tombol share di atas. Bila mau COPAS untuk di blog sobat, dimohon meletakkan link aktif sebagai Sumbernya dengan copy kode di bawah ini.

Related Post:

10 comments:

  1. wow, thanks neh yah tutor nya.. saya copas ke note pad untuk bikin daftar isi di blog ku yg lain... hehehe... keep share

    ReplyDelete
  2. Saya sudah coba di atas di blog saya http://sungguhgratis.blogspot.com. Tapi bagaimana supaya bisa rapi seperti di atas. Saya coba dengan menambahnya dengan seperti kata LINK, lalu Barang Gratis, tapi larinya ke Bawah. Gimana caranya supaya rapi dan warna warni lagi. Pokoknya ship!

    ReplyDelete
  3. bisa ndak daftar isinya dibuat di postingan? soalnya saya lagi kepikiran untuk ganti template

    ReplyDelete
  4. @Widnur : Kalau yg saya pakai di atas bukan dengan cara ini.. tapi sy pakai yg otomatis.. jadi tak perlu utak-atik template lagi..
    @ afdil : Maksudnya apa nih....

    ReplyDelete
  5. Kalo yang pakek Wordpress, gimana bang haji?

    ReplyDelete
  6. Ok makasih banyak bro, tak cobanya dulu di blogku, berkunjung ya...

    ReplyDelete
  7. @ HumorBendol : Hehe nyerah deh kalau soal WP
    @ thierrydhany : Silahkan sob.. semoga berhasil

    ReplyDelete
  8. mas, kalo bikin daftar isi yang percis kaya di blog ini gimana ? request tutornya dong :D

    ReplyDelete

Bagi sobat-sobat silahkan comment disini, Insya Allah saya comment balik di blog anda. Trims atas kerjasamanya

Langganan Artikel

Artikel Gtais : :

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Total Kunjungan

 

Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme !, Converted into Blogger Template by Bloganol dot com ! Modified by Saung Web ! , On Blogger